Tata Cara Berwudhu Dengan Benar


A. Definisi Wudhu

Dari segi bahasa, kata "wudhu" diambil dari kata "wadhaa'ah", yang berati bersih dan bagus. Sedangkan menurut syara' artinya membersihkan anggota wudhu untuk menghilangkan hadast kecil. Orang yang hendak melaksanakan shalat, wajib lebih dahulu berwudhu', karena wudhu adalah syarat sahnya shalat.








Syarat Syarat Wudhu


Islam
Tamyiz, yakni dapat membedakan baik buruknya

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama